Memoir of Gaia adalah tipe wangi floral yang earthy dan elegan. Diawali dengan aroma vegetal dan spices dari beetroot, kemudian muncul wangi floral dan fruity yang manis dari blackcurrant dan rose dengan background spices dari vetiver dan incense. Cocok bangetuntuk acara formal/malam.

Tomolab
Memoir of Gaia
Notes
May Rose
Incense
Vetiver
Blackcurrant
Musk accord



